terserah

Jumat, 08 Juni 2012

mata kuliah menyimak

1.1.4    Mata Kuliah Keterampilan Menyimak Pada Mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Daerah (PBSID)
Keterampilan menyimak merupakan salah satu mata kuliah khusus pada mahasiswa PBSID yang terdiri atas 3 sks. Mata kuliah menyimak merupakan salah satu mata kuliah awal (semester 1) di PBSID. Tujuan utama dalam mata kuliah menyimak menurut Ice Sutari, dkk. (1998 : 1) adalah sebagai berikut:
1.    Membekali mahasiswa dengan berbagai konsep menyimak secara teoritis praktis agar mereka mampu meningkatkan dan mengembangkan keterampilan yang telah mereka miliki melalui latihan yang terus menerus.
2.    Membekali mahasiswa dengan berbagai konsep pengajaran menyimak agar mereka lebih mempu merancang strategi pengajaran menyimak agar mereka lebih mampu merancang strategi pengajaran menyimak yang tepat untuk siswanya.
Untuk mencapai tujuan di atas maka bahan ajar menyimak disajikan dalam dua bagian. Bagian pertama menyajikan berbagai konsep kemampuan menyimak yang terdiri dari 6 bab yakni:
Bab 1 Peranan Menyimak dalam Keterampilan Berbahasa
Bab 2 Hakikat Menyimak
Bab 3 Menyimak Efektifensif
Bab 4 Menyimak Komprehensif
Bab 5 Kebutuhan Peningkatan Menyimak Efektif dengan Gaya Terapi
Bab 6 Menyimak Dalam pengajaran
    Bagian kedua menyajikan beberapa teknik model-model pengajaran pembelajaran menyimak, dengan mengacu pada teori-teori yang telah dikemukakan pada bab sebelumnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar